Alhamdulillahirobbil 'alamin, kami bersyukur pada akhirnya kami bisa membuat blog ini guna untuk lebih bisa mengenalkan tentang ponpes Al-Awwabin Putri Bedahan Sawangan Kota Depok. Semoga dengan blog ini kami bisa lebih memberikan informasi lebih mengenai pondok pesantren Al-Awwabin Putri Bedahan terlebih mengenai PMB Tahun Ajaran 2016/2017.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar